PT. Motoren Teknik Indonesia jual air dryer compressor dengan spesifikasi terbaik. Cek disini untuk informasi selengkapnya!
Komponen paling penting dalam air compressor adalah air dryer yang berfungsi untuk menghilangkan kandungan air. Air dryer sudah menjadi kesatuan dalam air compressor.
Udara yang berhasil terkompres oleh kompresor sebagian akan masuk ke dalam tangki penyimpanan. Sebagian lagi dari udara terkompres itu akan dikeringkan dengan menggunakan air dryer.
Untuk kebutuhan industri besar, penggunaan udara yang kering benar-benar harus diperhatikan. Karena udara kering akan menjadi sumber penggerak valve dan damper (actuator pneumatic).
Pada industri telekomunikasi, udara kering yang bertekanan dapat dipakai untuk menyelimuti kabel-kabel yang ada di bawah tanah. Sehingga pada kabel tersebut akan terhindar adanya short circuit yang dibentuk oleh embun.
Udara yang telah terkompresi dan dikeringkan akan mengalami penurunan dew point. Dew point sendiri merupakan nilai temperatur yang diperlukan untuk mendinginkan udara pada tekanan konstan. Sehingga uap air yang ada di dalam kompresor akan mengembembun.
Besar kecilnya penurunan dew point ini sangat bergantung pada spesifikasi air dryer yang digunakan. Semakin bagus air dryer, maka nilai dew point yang diperlukan akan semakin kecil. Selain itu nilai dew point ini juga sangat bergantung kepada kebutuhan konsumsinya.
PT. Motoren Teknik Indonesia tidak hanya jual air dryer compressor, tapi
jual air compressor 8 bar dan 12 bar. Selain itu kami juga jual
jual air screw compressor permanent magnet inverter.
Segera hubungi kami untuk mendapatkan penawaran terbaik!
PT. Motoren Teknik Indonesia